Deskripsi
Iliadin Spray obat semprot hidung untuk anak diatas 6 tahun dan dewasa, untuk meredakan peradangan pada hidung juga rinitis akut.
Komposisi
Oxymetazoline HCl
Indikasi
Rinitis akut, radang sinus paranasal, laringitis, faringitis, untuk diagnostik dekongesti lapisan mukosa
Dosis
Dewasa dan Anak > 6 tahun 2 x sehari 2-3 semprot. Maksimal lama terapi selama 3 hari
Penyajian
semprotkan ke dalam lubang hidung
Perhatian
PAsien yang sedang mendapat MAOI, penggunaan tidak boleh lebih dari 4 minggu. PAda rinitis kronik, dianjurkan untuk dilakukan observasi selama 3 minggu bebas obat sesudah 4 minggu terapi. Tidak dianjurkan untuk wanita hamil
Efek Samping
Kadang-kadang : rasa panas terbakar ringan, kekeringan pada mukosa hidung, bersin-bersin. Hidung seperti tersumbat (jarang terjadi)
There are no comments yet, add one below.